Ditulis tanggal 13 Aug 2018 | Dibaca 576 kali
Akibat gempa 7 skala Richter (SR) di wilayah Nusa Tenggara Barat (NTB), tercatat 321 orang dinyatakan meninggal dunia. Maka dari itu Antusias Taruna/i SMKN 1 SURADE beserta guru-guru melaksanakan shalat Ghaib yang dilakukan pada tanggal 13 Agustus 2018 setelah pelaksanaan Upacara Bendera, walaupun kami tidak memberi bantuan materi secara besar tapi kami melaksanakan shalat ghaib untuk para korban Gempa di lombok.